15 August 2006

GANDHI's said to Indonesia...

saya hendak mengemukakan bahwa
kita sedikit banyaknya adalah pencuri
bila saya mengambil sesuatu yang tidak saya butuhkan
untuk langsung digunakan, dan saya tetap menahannya,
saya mencurinya dari orang lain.

saya hendak mengemukakan bahwa
ini merupakan suatu hukum kodrat yang dasar,
tanpa suatu pengecualian, bahwa Alam itu menghasilkan cukup banyak
untuk kebutuhan kita setiap hari.


jadi apabila setiap orang hanya mengambil
sekedar cukup untuk keperluannya sendiri,
tidak akan mungkin terdapat
kemiskinan di dunia ini,
dan tidak akan mungkin ada
orang mati kelaparan di dunia ini.

namun selama terdapat kemelaratan ini,
selama itu pula
Kita semua mencuri.

[mahatma gandhi]

No comments: